Wabup Bolmut Resmi Buka Musda MUI

DETIKSULAWESI.COM, BOLMUT -- Wakil Bupati Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) Amin Lasena, Sabtu (27/4/2019), secara resmi membuka Musyawarah Daerah (Musda) Majelis Ulama Indonesia (MUI) masa khidmat tahun 2019 - 2023 Kabupaten Bolmut.…

LPPD Kabupeten Boltim 2017 Dinilai Tinggi

DETIKSULAWESI.COM, BOLTIM — Hasil Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (EKPPD) terhadap Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (LPPD) tahun 2017 yang dilaksanakan oleh tim EKPPD Nasional dan Tim EKPPD Daerah yang…

Bupati Sehan Landjar Irup Hari Kartini

BUPATI Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim), Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Sehan Salim Landjar SH, bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) dalam rangka memperingati Hari Kartini ke-140, bertempat dihalaman kantor Bupati Boltim,…

BPBD Boltim Gelar Hari Kesiapsiagaan Bencana

DETIKSULAWESI.COM, BOLTIM — Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim), Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Kamis (25/04/2019) siang tadi, menggelar hari kesiapsiagaan bencana yang…

Di Taman Kota Ada A,B, C, D

DETIKSULAWESI.COM, KOTAMOBAGU - Taman Kota lokasi strategis karena disamping kiri dan kanan berdiri kampus UDK dan Bank BRI, tempat yang cukup ideal dijadikan taman baca. Hal itu dimanfaatkan betul oleh Irawan Bambang Ginoga, selaku…

Di Pasar 23 Maret Harga Beras Turun

DETIKSULAWESI.COM, KOTAMOBAGU - Jelang bulan puasa harga jual beras di pasar mulai mengalami penurunan. Hal ini diakui pedagang beras yang berada di pasar 23 maret Kelurahan Gogagoman Kecamatan Kotamobagu Barat. "Iya, turunnya harga…